Spanduk Dan Baliho Pengertian Spanduk dan Baliho secara lebih lengkap yang dapat kamu baca dan pahami di postingan ini. A. Apa itu spanduk? Spanduk adalah suatu kain rentang yang isinya propaganda, slogan ataupun berita yang perlu diketahui oleh umum. Atau spanduk yaitu kain membentang yang biasanya berada di tepi jalan yang berisi text, berwarna serta bergambar. Spanduk sebagai suatu media informasi, bisanya dibuat dengan menggunakan cat, sablon (screen printing) atau dengan cara cat mesin. Spanduk pada jaman sekarang ini sebagai media promosi yang cukup populer, karena harganya yang cukup murah serta proses pengerjaanya yang sangat cepat. Jaman Sekarang ini Sudah banyak sekali perusahaan yang bergerak di bidang periklanan serta memiliki mesin Digital Print Sendiri untuk membuatnya. Spanduk sangat dibutuhkan khususnya dalam promosi baik itu untuk memperkenalkan ataupun mempuat masyarakat umum untuk mengetahui suatu perusahaan atau produk, melalui spanduk juga kamu dap...